Monday, 6 August 2012

Share Article: Instalasi Hardware-Jaringan

Judul*:Instalasi Hardware-Jaringan
Upload:Instalasi Hardware.JPG
Isi Iklan*:Sistem Operasi Windows memang sangat mahal, untuk itu kita bisa
mensiasatinya dengan membeli CPU second Built-up dari luar negeri yang masih
bagus. Biasanya selain kualitasnya lebih tinggi dari pada CPU rakitan, CPU Built-up
dari luar negeri juga sudah dilengkapi dengan Sistem Operasi Standar Windows.
Penelusuran saya pribadi dari warnet ke warnet, rata-rata ,dan sangat jarang warnet
yang menggunakan lisensi asli dari microsoft,semua warnet yang "Pernah" saya
masuki rata-rata hanya menggunakkan windows "JAMU VERSION".
Tapi demi kemananan dan kenyamanan ada sebagai pemilik warnet dan sekaligus
untuk kenyamanan user yang menggunakan jasa diwarnet anda,sangat disarankan
untuk membeli lisensi(cd original) dari microsoft.
3. Hub / Switch / Router
Merupakan alat yang digunakan untuk membagi koneksi internet dari PC
server ke PC Client. Pilihan antara Hub / Switch / Router ditentukan oleh kemampuan
koneksi yang ingin dihasilkan, dan tentu saja di sesuaikan dengan dana yang tersedia.
Pada studi kasus kita kali ini saya akan menggunakan Switch sebagai pembagi
koneksi internet.
4. Modem
Modem adalah sebuah device yang digunakan sebagai penghubung dari
sebuah PC atau jaringan ke Penyedia Layanan Internet (Internet Service Provider /
ISP). Penggunaan Modem yang akan di bahas kali ini adalah modem jenis ADSL.
Modem jenis ini biasanya digunakan oleh ISP Telkomspeedy. Untuk jenis modem
ADSL itu sendiri bisa dipilih berdasarkan kebutuhan. Kali ini penulis mengambil
contoh ADSL LynkSys AM 300 yang hanya mempunyai 1 (satu) port saja sebagai
Dialup Device.
Topology Jaringan dan Perkabelan
Pada kesempatan ini saya hanya akan membahas tentang Topology jaringan
STAR dan koneksi perkabelan jenis STRAIGHT yang menggunakan kabel UTP dan
Konektor RJ-45. Untuk informasi lebih lengkap tentang jenis-jenis topology dan
Jaringan bisa diperoleh melalui bahasan topologi Jaringan di
www.ilmukomputer.com.
Skema Dasar Topology Jaringan STAR :

Skema dasar Pemasangan Kable UTP pada Konektor RJ-45 dengan menggunakan
metode
STRAIGHT. Adapun urutan kabelnya adalah :
OP – O – HP – B – BP – H – CP – C
O=Orange; P=Putih; B=Biru; H=Hijau; C=Coklat.
Catatan : Pada Metode ini kedua ujung kabel disambungkan ke konektor dengan cara
yang sama persis. Pemasangan kabel ke konektor ini dilakukan dengan bantuan Tang
Khusus untuk pemasangan kabel LAN.
Berikut adalah penerapan topology jaringan STAR:
Email*:roktijtg@yahoo.com
Web:http://warnet-balikpapan.blogspot.com/2012/08/share-article-persiapan-instalasi-pc.html
Writer*:Admin Buzz Net



Powered by EmailMeForm



0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home